Breaking News

Larang Pasang Panggung, Panitia Tabligh Akbar PA 212 Minta Penjelasan Satpol PP Solo

Larang Pasang Panggung, Panitia Tabligh Akbar PA 212 Minta Penjelasan Satpol PP Solo

Rencananya Panitia Tabligh Akbar PA 212 akan memasang panggung untuk Tausyiah para pembicara pada Sabtu malam, 12 Januari 2019 sekitar pukul 22.00. Namun truk yang membawa panggung tidak diijinkan untuk menurunkan panggung yang akan dipasang di barat patung Slamet Riyadi.

Baca selengkapnya �

Tidak ada komentar