Ki Gendeng Pamungkas: Era Jokowi Lebih Buruk dari Era Orde Baru

KONTENISLAM.COM - Era Joko Widodo (Jokowi) lebih buruk dari Orde Baru (Orba) seperti pertumbuhan ekonomi maupun demokrasi.
�Jokowi menggunakan politik Solo yang memanipulasi secara halus. Soeharto politik Yogya memanipulasi rakyat halus juga. Tapi lebih gaya Solo lebih tidak kelihatan,� kata aktivis politik sekaligus pemerhati budaya Ki Gendeng Pamungkas kepada suaranasional, Kamis (19/9/2019).
Menurut Ki Gendeng, era Jokowi rakyat makin sengsara. �Iuran BPJS akan dinaikkan, kebutuhan bahan pokok naik. Di era Orba masih ada subsidi untuk rakyat kecil,� papar Ki Gendeng.
Kata Ki Gendeng, Rezim Jokowi membungkam mahasiswa. �Apalagi ada undang-undang yang akan disahkan terkait penghinaan terhadap presiden,� ungkap Ki Gendeng.
Ia mengatakan, Jokowi bukan orang kuat sehingga muncul banyak kekuatan yang membuat pemerintahan Jokowi terombang ambing. �Soeharto kuat bisa mengambil kebijakan semua setuju semua,� pungkasnya.[suara nasional]
Ikuti kami di channel Telegram : https://t.me/kontenislam | Ikuti Kami di Facebook: facebook.com/KONTENISLAMCOM | Flow Twitter Kami: @beritaislam
Download Konten Islam Di PlayStore https://play.google.com/store/apps/details?id=com.cleova.android.kontenislam
Download Konten Islam Di PlayStore https://play.google.com/store/apps/details?id=com.cleova.android.kontenislam
Post Comment
Tidak ada komentar