Hitungan Sederhana Said Didu, Jokowi Akan Tambah Utang Sekitar Rp 3.500 Triliun!
Presiden Joko Widodo menyiapkan anggaran untuk mengatasi wabah virus corona (Covid-19) melalui APBN 2020 sebesar Rp. 405,1 triliun.
Jokowi juga menaikkan defisit APBN 2020 hingga 5,07 persen dari produk domestik bruto (PDB) selama tiga tahun (2020-2022), dan kembali ke 3 persen pada tahun 2023-2024.
Mantan Sekretaris Kementerian BUMN, M. Said Didu mengatakan, itu artinya pemerintah akan
Post Comment
Tidak ada komentar