Breaking News

Santuy Soal Corona, Belarusia Masih Asik Beraktivitas Biasa, Malah Akan Rayakan Hari Kemerdekaan




Presiden Belarusia Alexander Lukashenko termasuk pemimpin negara yang masih santai menanggapi wabah virus corona. Bahkan, ia menyampaikan sebuah tips cegah virus corona yang cukup kontroversi. Masyarakat Belarusia disarankan meminum vodka untuk mencegah dan menyembuhkan penderita Covid-19.

Setidaknya, 50 mililiter vodka setiap hari, menurutnya, dapat menangkal penularan virus corona. Mandi

Tidak ada komentar