Breaking News

Rasulullah Begitu Bersemangat dalam Beristighfar, Bagaimana Dengan Kita?




Oleh : Imam Nur Suharno

Seorang wanita bercerita, suamiku meninggal dunia ketika aku berumur tiga puluh tahun. Aku memiliki lima orang anak. Setelah itu, duniaku menjadi gelap, aku selalu menangis sampai kering air mataku dan selalu menyesali nasibku. Aku menjadi orang yang berputus asa. Aku selalu dilanda kesedihan dan kegundahan dalam hidup.

Anak-anakku masih kecil dan kami sama sekali

Tidak ada komentar