Warganet: Yo Pantas lah Ganti Presiden Kalau Gini
NUSANEWS - Calon Presiden Jokowi meminta kepada semua pendukungnya untuk mengajak masyarakat berbondong- bondong datang ke tempat pemungutan suara (TPS).
Jokowi menyatakan hal itu saat berpidato di acara deklarasi 10.000 pengusaha dan pekerja yang baru saja menyatakan dukungan kepada calon 01.
"Jangan biarkan satu orang pun golput. Karena ini menentukan arah negara kita ke depan," kata Jokowi di Istora Senayan, Jakarta, Kamis malam 21 Maret 2019 seperti dilansir VIVA.
Jokowi pun menyatakan para pengusaha bisa mengajak orang-orang sekelilingnya tidak golput. Kali ini Jokowi sedikit berseloroh, memberi perbandingan antara dirinya dengan sang rival Prabowo Subianto.
"Bapak ibu, mau memilih yang didukung oleh organisasi-organisasi yang itu? Mau? Mau?" kata Jokowi disambut riuh para hadirin.
"Saya tidak nyebut tapi sudah tahu sendiri kan," lanjut Jokowi.
Pada kesempatan itu, menurut Jokowi, hari pencoblosan di tanggal 17 April nanti adalah hari libur yang bisa saja masyarakat memilih berlibur ketimbang datang ke TPS. Ia juga menegaskan, masyarakat tak perlu takut datang ke TPS apabila ada potensi intimidasi oleh kelompok tertentu.
"Jangan takut kalau ditakut-takuti. Jangan takut ditakut-takuti," kata dia.
Pernyataan Jokowi sontak saja memantik reaksi warganet.
Mau Jae... yg ku mau mbok ya sekali2 tunjukkan kualitas intelektualmu di hadapan rakyat yg kamu pimpin, jgn trs2an tunjukkan kebodohan & kebohongan dlm dirimu� AbuRizalMoe (@AbuRizalMoet) 21 Maret 2019
Yo pantas lah ganti Presiden klo gini@bawaslu_RI @KPU_RI� Dirman Imam (@imamwom) 21 Maret 2019
Presiden ngomongnya sekelas buzzer..� S.A.N.G (@SANG_AJ_MM) 21 Maret 2019
kasihan bangsa ini..#02vsPKI #02vsPKI#02vsPKI#INAelectionObserverSOS#INAelectionObserverSOS#INAelectionObserverSOS
Haha. Hukum ada di tangan dia. Tapi mainnya hoax dan fitnah. ??� Pujo Jati (@PujoJati) 21 Maret 2019
� Arik Novriko S (@arik_novrikos) 21 Maret 2019
Lah ini mah ujaran kebencian� RARRPK (@kusumahkiden) 21 Maret 2019
Pantesss, Indonesia sekarang kebelah Dua...� Rasyid Lasahido (@RasyidL) 21 Maret 2019
Hahaha..!� @syzea (@syzea1) 22 Maret 2019
Kaya guru TK ngajarin anak muridnya
SUMBER
Tidak ada komentar